Pembagian Beras Bersubsidi (RASIDI)

Eyang Sam Benk 26 September 2018 09:36:59 WIB

     Sejumlah 48 KK di Desa Tegaren menerima manfaat dari program beras bersubsidi dari Pemerintah Provinsi Jawa Timur pada hari ini Rabu 26 Spetember 2018 yang dipusatkan di Balai Desa Tegaren. Cukup dengan Rp 16.000 saja dan membawa foto copy KK dan KTP, penerima manfaat dapat membawa pulang beras jenis Medium Plus sejumlah 10 kg. Penyampaian program beras subsidi ini dimaksudkan untuk mengurangi tingkat kemiskinan yang ada di seluruh Provinsi Jawa Timur.

     Dinas Sosial Provinsi (Ibu Erni Puji Astuti) dan Dinas Sosial Kabupaten Trenggalek secara langsung meninjau proses penyampaian bantuan beras subsidi di Desa Tegaren. Harapan masyarakat dengan adanya bantuan seperti ini menjadi sebuah wujud semangat pemerintah, mulai pusat hingga daerah untuk selalu memperhatikan masyarakat dan mensejahterakan rakyat.

Komentar atas Pembagian Beras Bersubsidi (RASIDI)

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Galeri Video

Lokasi Tegaren

tampilkan dalam peta lebih besar